Tidak Bisa Update Windows 11?, Ini Beberapa Permasalahan dan Solusinya!

mengatasi tidak dapat instal windows 11, cara update windows 11, mengatasi TPM 2.0 pada windows 10


Kemarin windows 11 resmi dirilis, namun tidak mudah untuk mendapatkannya karena ada beberapa persyaratan yang harus dipenuhi. Kita bisa cek pc atau laptop support atau tidak untuk diinstal windows 11. Beberapa persyaratan tersebut adalah sebagai berikut.

Masalah pertama pada TPM (Trusted Platform Module) versi 2.0, untuk hal ini kalian bisa mengatasi dengan setting pada bios kalian. Buka Bios, cari menu TPM dan buat setting tersebut eneble lalu ada juga setting trusted computing juga perlu kalian buat eneble.

Baca selengkapnya: Cara Mengatasi Masalah TPM 2.0 Ketika Update Windows 11 

Masalah kedua yakni pada proses instal, bila kalian mendapati tanda silang pada windows update seperti cuplikan di bawah, namun di PC Health Check sudah centang hijau semua, kalian bisa menggunakan cara berikut.
Kalian bisa buka link ini,
dengan link ini kalian akan mengunduh Windows 11 Instalation Assistant, sehingga akan update otomatis via aplikasi tanpa windows update.
Masalah ketiga, ada juga orang yang ingin menginstal Windows 11 walau prosesor tidak memenuhi syarat, kalian coba tutorial di youtube

Posting Komentar