Postingan

Cara Membuat Intro Youtube Mudah dan Gratis

youtube intro maker, cara membuat intro youtube, free youtube intro maker, background untuk intro youtube, cara membuat intro youtube di android

Youtuber pemula tentu sangat mencari tutorial ini, intro video sangat penting dalam setiap video youtube yang kita buat. Hal ini sebagai ciri khas, pengenalan, dan kemenarikan video. Oleh karena itu kami memiliki beberapa tips buat kalian yang ingin membuat intro video yang mudah dan praktis pada beberapa tips berikut.

1. Cari template intro video di youtube.

 

Ini tentu cara yang sangat mudah, kalian tinggal cari mana yang cocok dan unduh. namun hal yang perlu berhati-hati pada bagian copyright ya, karena tidak semua video yang gratis no copyright sound maupun videonya.

2. Menggunakan Power Point


Aplikasi ini tentu sudah banyak dan umum dimiliki oleh khalayak umum, tentu tutorialnya juga sudah banyak, bahkan kami juga memiliki stok video intro via PPT secara gratis pada link berikut.

link

3. Menggunakan Canva


Canva.com merupakan website dan aplikasi penyedia berbagai macam kebutuhan digital seperti gambar dan video, mulai dari untuk promosi barang, kegiatan bahkan untuk template-template youtube, facebook hingga instagra. buat kalian yang ingin coba, mendaftarlah di canva.com tentu kalian mendapatkannya dengan gratis maupun berbayar.



Posting Komentar